Selasa, 10 Maret 2009

bagaimana cara Withdraw PayPal ke BCA

berikut ini merupakan cara yang dapat dilakukan untuk withdraw paypal ke reQ BCA ( memindahkan uang dalam acount paypal kita ke rekening BCA).
1. Login ke account kita.
www.paypal.com

2. Pilih menu "Withdraw", akan muncul option seperti ini:












3. Pilih Option "Withdraw funds to your bank account".

4. Kalau sebelumnya kita belum pernah memberikan informasi bank account kita, kita akan diminta untuk "Add a bank account in Indonesia".


5. Isi Nama Bank kita, kemarin aku nulisnya BCA.. Mungkin sebaiknya nulisnya Bank Central Asia ya.. Tp mudah-mudahan nggak ngaruh, kan yang penting kode banknya..

6. Isi Bank Code nya (7 digit), untuk BCA
misalnya :
BCA KCU WAHID HASYIM bank code nya 0140028

7. Isi nomer rekening bank kita.

8. continue... and finish.

Tinggal nunggu aja dananya masuk ke rekening BCA kita, katanya sih 5-7 hari kerja..

good luck


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Yahoo Matikan 12 Layanan

Berikut adalah daftar lengkap layanan Yahoo yang akan dihentikan: 1. Yahoo Axis, browser plug-in (28 Juni) 2. Yahoo Browser Plus, layan...